|
KATA SAMBUTAN |
|
|
Assalamualaikum Wr.Wb
Seperti diketahui bahwa Negara Indonesia Merupakan negara Agraria yang sebagian penduduknya terdiri dari Petani dengan kondisi kesejahteraaan yang relatif masih rendah.
|
Sambutan
Presiden Direktur |
|
|
|
Penggunaan pupuk anorganik yang berlebihan ternyata tidak menjamin peningkatan produksi hasil pertanian bahkan mengakibatkan kerusakan kesuburan tanah yang pada akhirnya merugikan Petani itu sendiri.
Disamping itu krisis ekonomi yang Menimpah Negara dan Bangsa Indonesia, mengakibatkan ledakan penagangguran pada angkatan dan tenaga kerja yang pada tahun 2003 mencapai 38 juta orang.
Visi dan Misi PT ACI Indonesia adalah meningkatkan produksi dan pendapatan masyarakat petani, serta membuka lapangan kerja dan pemerataan pendapatan yang tidak terbatas melalui produk pupuk unggulan "Super ACI" dan sistem pemasaran yang melibatkan tenaga-tenaga profesional sehingga memberikan kepuasan terhadap konsumen di seluruh Indonesia.
Sistem Penjualan ACI mulai tahun 2002 � 2010 di jual dengan Sistem Multilevel Marketing yang mempunyai keanggotaan hampir SATU JUTA MEMBER yang tersebar diseluruh Indonesia dan tahun 2010 dijual dengan Sistem Konvensional (dijual bebas).
Keputusan anda bergabung dalam bisnis ACI Indonesia mengantar anda pada tingkat kesuksesan yang tidak terbatas.
Wassalam,
DR.Ir.H.KOMARDIN.MM |
|
|
|